Garda Nasional Angkatan Darat Amerika Serikat

Garda Nasional Angkatan Darat
Lambang Garda Nasional Angkatan Darat
AktifSebagai milisi yang didanai negara bagian dengan berbagai nama: 1636–1903
Sebagai pasukan cadangan federal yang disebut kekuatan cadangan federal: 1903–sekarang
Negara Amerika Serikat
Jumlah personel350,200 (2015)[1]
Bagian dariAngkatan Darat Amerika Serikat
Garda Nasional Amerika Serikat
Milisi Terorganisasi Amerika Serikat
MarkasArmy National Guard Readiness Center, Arlington Hall
Arlington County, Virginia, Amerika Serikat
JulukanARNG, Army Guard, The Guard
Ulang tahun13 Desember 1636
Tokoh
Direktur Garda Nasional Angkatan DaratLTG Timothy J. Kadavy
Kepala Biro Garda NasionalGEN Frank J. Grass, USA

Garda Nasional Angkatan Darat (ARNG), dalam hubungannya dengan Garda Nasional Udara, adalah kekuatan cadangan utama militer pemerintah federal dan negara bagian Amerika Serikat. Mereka secara bersamaan merupakan bagian dari dua organisasi yang berbeda, Garda Nasional dari beberapa Negara Bagian, Teritorial dan Distrik Columbia (juga disebut sebagai Milisi Amerika Serikat), dan Garda Nasional Amerika Serikat. Garda Nasional Angkatan Darat dibagi menjadi beberapa satuan yang ditempatkan di masing-masing di 50 negara bagian, tiga wilayah dan Distrik Columbia, dan beroperasi di bawah komando gubernur masing-masing.

  1. ^ "Department of the Army, Fiscal Year (FY) 2016 Budget Estimates: National Guard Personnel" (PDF). Army National Guard. February 1, 2015. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2015-09-05. Diakses tanggal June 30, 2015. The Army National Guard end strength decreases from 350,200 FY 2015 to 342,000 FY 2016 

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search